Berdiri tegak dengan kaki rapat. Julurkan tangan ke depan seperti kanguru. Jongkok dan kemudian lompat setinggi mungkin tanpa menggunakan tanganmu. Ulangi dan lompat-lompatlah mengelilingi ruangan seperti kanguru.